Tips Sukses Memulai Usaha Rumahan Untuk Pemula

Tips Sukses Memulai Usaha Rumahan Untuk Pemula – Saat ini usaha rumahan merupakan sesuatu yang menjanjikan.

Bagaimana tidak? Seseorang lebih banyak menghabiskan waktunya di rumah, tak sedikit juga yang terkena dampak pengurangan saat pandemi.

Itu sebabnya, kita tidak boleh kalah dan harus tetap bangkit.

Tapi, tidak sedikit juga yang belum pernah mempunyai pengalaman dalam membuat usaha.

Benar-bener sama sekali belum ada bayangan tentang apa saja yang dibutuhkan untuk memulai usaha.

Jika kamu salah satunya, jangan khawatir karena kami akan berbagi tips sukses memulai usaha rumahan untuk pemula.

Simak ulasan berikut ini.


1. Tentukan Produkmu

Pertama-tama yang perlu dilakukan agar sukses dalam memulai usaha rumahan adalah dengan menentukan produk yang akan kamu jual.

Terlebih jika tipe usaha yang kamu inginkan adalah yang kekinian.

Penting untuk mengetahui hal apa yang perlu kamu sediakan untuk konsumen sebagai komoditas yang paling dicari.

Kamu bisa menentukannya dengan melakukan riset kecil-kecilan kepada orang sekitar maupun melalui internet. Atau, kamu bisa berinovasi sendiri dengan hal yang sudah ada, semisal menjual puding tapi di dalam batok kelapa dengan aneka buah tambahan.


2. Hitung Modal Terlebih Dahulu

Setelah mendapatkan tipe produk apa yang akan kamu jual, kamu harus menghitung modal terlebih dahulu.

Langkah ini penting, karena tanpa modal kamu tidak akan bisa menjalankan bisnis.

Agar usaha rumahanmu bisa tumbuh dengan maksimal, kamu bisa mencoba pinjaman modal usaha bersama melalui KoinBisnis dari KoinWorks.

Kamu bisa langsung mengajukan pinjaman dengan muda, melalui online. Tanpa perlu rumit mengirimkan berkas-berkas secara manual.

Bahkan pinjaman yang bisa kamu dapatkan pinjaman modal usaha hingga Rp2milyar dengan cicilan bunga yang rendah, yaitu mulai dari 0,75% per bulan.


3. Gunakan Cara Pemasaran Yang Tepat

Saat ini, memasarkan produkmu lewat media sosial adalah opsi yang tepat.

Sebab, kebanyakan orang menghabiskan hampir sebagian besar waktunya dengan media sosial dalam masa pandemi ini.

Sangat sayang jika melewatkan kesempatan yang membutuhkan sedikit modal ini.

Tidak perlu bayar mahal untuk hire influencer dengan 1 juta followers.

Kami bisa bantu kamu untuk memasarkannya.

Cukup mengunjungi lokalsupportlokal.id dan mendaftarkan usaha rumahanmu, kami siap mendukungmu dengan memasarkan lewat microsite, Twitter dan Instagram tanpa dipungut biaya sepeser pun karena #LokalSupportLokal.


4. Pelajari Cara Mengelola Keuangan

Sudah tahu mau berjualan apa, modal juga sudah dapat, tinggal konsisten dalam pemasaran.

Tapi, semua tidak akan lengkap tanpa mempelajari cara mengelola keungan.

Penting untuk memisahkan pemasukan dan pengeluaran bisnismu dengan pribadi.

Catat seluruh pengeluaran dan juga pemasukan, jangan sampai ada yang tertinggal, bahkan untuk jumlah sekecil apapun.

Jika perlu, kamu juga harus menyimpan pemasukannya di rekening yang berbeda.

Dengan mempelajari cara mengelola keuangan, kamu juga dapat mengetahui apakah usaha rumahan yang sedang kamu jalankan berkembang dengan baik.

Baca Juga: Tips Usaha Jual Beli Barang Antik Agar Makin Diburu Kolektor


5. Temukan Dukungan Dari Keluarga Di Rumah

Ketika menjalankan usaha rumahan, tentu saja kamu akan melakukannya di rumah.

Bukan rahasia lagi kalau dukungan dari keluarga di rumah adalah hal yang penting.

Tanyakan pada orang tua, apakah mereka setuju untuk memberi dukungan akan usaha rumahan yang kamu jalankan. Atau, jika kamu ibu rumah tangga, sebaiknya minta izin dulu kepada suami.

Jika mereka semua sudah support pastinya kamu juga akan lebih enak dalam menjalaninya.

Malah, bisa saja mereka akan membantumu.

Jadi, rupanya tidak sulit bukan untuk memulai usaha rumahan?

Memang, dalam menjalankan usaha pasti setiap orang selalu dihantui dengan kegagalan.

Tapi, practice makes perfect itu pasti.

Tentu saja dibutuhkan jam terbang sampai semuanya benar-benar lancar.

Yang jelas, kamu harus tetap semangat dan konsisten dalam menjalankannya. Selamat mencoba, ya!

Kalkulator Simulasi Pinjaman
Ketahui maksimum pinjaman dan cicilan per bulan
+62
Estimasi jumlah maksimum pinjaman

Rp

Estimasi cicilan bulanan
  • Tenor 6 bulan: Rp
  • Tenor 12 bulan: Rp
  • Tenor 24 bulan: Rp

Install aplikasi KoinWorks dan mulai ajukan pinjaman di KoinBisnis!

Ajukan Pinjaman Sekarang

Ajukan Modal Usaha UMKM

Artikel Terpopuler

Contoh Buku Kas

3 Contoh Buku Kas Harian yang Sederhana dan Mudah Dimengerti

0
Contoh buku kas harian apa yang mudah untuk dicoba? Mengelola keuangan harus dilakukan dengan baik. Selain bisa bantu mengontrol pengeluaran, mengelola keuangan juga bisa mempermudah...
13 Rekomendasi Sepatu Running Lokal Terbaik dan Tahan Lama

13 Rekomendasi Sepatu Running Lokal Terbaik dan Tahan Lama

0
Running atau jogging merupakan olahraga yang paling murah dan gampang. Sebab, kamu hanya butuh sepatu untuk melakukannya. Saat ini, banyak sekali sepatu running lokal...
Contoh Kata Pengantar untuk Proposal yang Menarik

6 Contoh Kata Pengantar untuk Proposal Usaha yang Menarik

0
Menulis merupakan aktivitas penting yang tidak sulit dan sebenarnya bisa dilakukan semua orang jika mau menekuni aturan-aturan dalam kepenulisan. Contohnya menulis kata pengantar pada...
11 Rekomendasi Merek Sepatu Kulit Lokal Terbaik dan Awet

11 Rekomendasi Merek Sepatu Kulit Lokal Terbaik dan Awet

0
Mencari sepatu kulit lokal berkualitas? Pada dasarnya, sepatu memiliki peran yang sangat penting untuk menunjang penampilan. Mengenakan sepatu berkualitas memberikan rasa percaya diri, terutama...

8 Merek Teh Terbaik di Indonesia dan Cara Pemasarannya

0
Apa saja merek teh terbaik yang tersedia di Indonesia? Siapa yang tidak kenal minuman teh? Di Indonesia sendiri, teh merupakan minuman yang digemari oleh semua...

Artikel Terkait